Pusinfo – Presiden Joko Widodo mengukuhkan dan melantik pengurus dan Lembaga Pemeriksa Keuangan Kwarnas masa bakti 2023-2028 yang tertuang dalam Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 23/M Tahun 2024 di Istana Negara pada Jumat, 5 April 2024.
Berikut ini adalah Susunan Pengurus Kwarnas masa bakti 2023-2028 berdasarkan Keputusan Presiden RI Nomor 23/M Tahun 2024,
Ketua : Komisaris Jenderal Polisi (Purn) Drs. H. Budi Waseso
Sekretaris Jenderal : Mayor Jenderal TNI (Purn) Dr. Bachtiar, S.IP., M.AP.
Wakil Ketua :
- Bidang Organisasi, Hukum, Perencanaan dan Pengembangan : Prof. Dr. Sri Puryono Karto Soedarmo, M.P.
- Bidang Pembinaan Anggota Muda : Dr Sigit Muryono, M.Pd., Kons.
- Bidang Pembinaan Anggota Dewasa : Dr. Rahmansyah, M.Si.
- Bidang Aset dan Usaha : Yulius, S.T.
- Bidang Kerja Sama Dalam Negeri dan Luar Negeri : Prof. Dr. H. M. Asrorun Niam Sholeh, MA..
- Bidang Pengabdian Masyarakat, Lingkungan Hidup, Kehumasan, dan Informatika : Mayor Jenderal TNI Mar (Purn) Yuniar Ludfi
- Bidang Satuan Karya Pramuka, Satuan Komunitas Pramuka, dan Gugus Darma Pramuka : Inspektur Jenderal Polisi (Purn) Drs. Wahyu Adi
- Bidang Bela Negara, Mental dan Spiritual : Mayor Jenderal TNI (Purn) Totok Siswanto, S.IP., MM.
Bendahara Umum : Afan Anugroho, S.E.
Wakil Bendahara Umum : Aspi Handi Yunirsal, S.Sos., S.H., M.H.
Andalan Nasional Bidang Perencanaan dan Pengembangan :
Sekretaris : Drs. Triadi Parmana Suparta, M.B.A.
Anggota :
- Drs. H. Hamka Sabri, M.S1.
- H. Sudirman, S.H., M.H.
- Prof. Dr. Ir. Jasmal A. Syamsu, M.Si, IPU, ASEAN Eng.
- Satrio Bimo Wiguna
- Alwis, S.Ag.
- Kepala Pusat Penelitian dan Pengembangan Kwartir Nasional
Andalan Nasional Bidang Organisasi dan Hukum :
Sekretaris : A. Agus Ridhallah, S.H., M.H.
Anggota :
- Dr. Y. Sari Murti Widiyastuti, S.H., M.Hum.
- Dr. Muhammad Taufiq, S.H., M.H.
- Syamsul Huda, S.H., M.M.
- Dr. Zainuri SP., M.M.Pd.
- Drs. Sinun Petrus Manuk
- H. M. Nur Hamid
- Fery Hudaya, S.H., M.H.
Andalan Nasional Bidang Pembinaan Anggota Muda :
Sekretaris : Rio Ashadi, S.E., S.H.
Anggota :
- Syarifah Alawiyah, S.E., M.M.
- Mahsun Ismail, S.Ag., M.M.
- Fajar Kusumajaya
- Nurdin, S.Pd.I.
- Yuyung Fithrianti, S.T.
- Agoes A. Rahman, S.Pd.
- Herlina Kristianti, M.Pd.
- Ketua Dewan Kerja Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega Tingkat Nasional
- Wakil Ketua Dewan Kerja Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega Tingkat Nasional
Andalan Nasional Bidang Pembinaan Anggota Dewasa :
Sekretaris : Dr. H. Awaludin Hamzah, M.Ag.
Anggota :
- Dr. Hj. Bainah Sari Dewi, S.Hut., M.P., IPM.
- Irwan Febriansyah, S.E., M.M.
- Riyadi Santoso, S.Pd.
- Ir. Andi Fahri Makkasau
- AKBP (Purn) Syarifah Salbiah
- Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan Gerakan Pramuka Tingkat Nasional
- Wakil Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan Gerakan Pramuka Tingkat Nasional
Andalan Nasional Bidang Aset dan Usaha :
Sekretaris : H. Giri Ramanda Kiemas, S.E., M.M.
Anggota :
- Dr. Ir. Supriadi, M.M., IPM, ASEAN Eng.
- Dr. H. Fathul Gani
- Abdul Latif, S.K.M.
- Dr. Muhammad Arief
- Syaiful Almaskaty, S.H.
Andalan Nasional Bidang Kerja Sama Dalam Negeri :
Sekretaris : : Dr. Chusnunia Chalim, S.H., M.Si., M.Kn., Ph.D.
Anggota :
- Panca Wijaya Akbar, S.H.
- Drs. H. Fachruddin Djaprie, M.Si.
- Dr. Hj. Laksmie W.E., S.H., S.E., M.Kn.
- Romi Amrizal, S.H.
- H. Abdullah Mas’ud, M.Si.
Andalan Nasional Bidang Kerja Sama Luar Negeri
Sekretaris : Herlia Pratiwi, S.Tr. Par., M.M.
Anggota :
- Acep Somantri, M.B.A.
- Dr. H. Mustadin Taggala, M.Si.
- Dr. Budi Sugandi
- Prakoso Permono, S.Sos., M.Si.
- Yesika Maya Ocktarani, S.S., M.Hum.
- Dra. Hendra Henny Andries
Andalan Nasional Bidang Kehumasan dan Informatika :
Sekretaris : Ir. Adi Pamungkas, S.E., M.M.
Anggota :
- Prof. Dr. Marlinda Irwanti Poernomo, S.E., M.Si.
- Melati Erzaldi, S.H.
- Zulfahmi M.D.
- Febriandes
- Kepala Pusat Data dan Informasi Kwartir Nasional
Andalan Nasional Bidang Pengabdian Masyarakat dan Lingkungan Hidup :
Sekretaris : Fatkhul Manan, S.A.P., M.Sos.
Anggota :
- Bambang Sasongko Mulyo Kopertanta
- H. Sofyan Puhi, S.T.
- Dr. Ni Ketut Rasmini, S.E., M.Si.
- Naibul Umam Eko Sakti, S.Ag.,M.Si.
Andalan Nasional Bidang Satuan Karya Pramuka, Satuan Komunitas Pramuka dan Gugus Darma Pramuka :
Sekretaris : Dr. Mubasit, M.M.
Anggota :
- Dr. H. Budiman Tahir, M.Pd.
- Dr. Muzakir Tawil, M.Si.
- Dr. Sugiyanto, S.Sos., M.M.
- Abdurahman Setia Permana, S.T.
- Ketua Pimpinan Satuan Karya Pramuka Tarunabumi Tingkat Nasional
- Ketua Pimpinan Satuan Karya Pramuka Wanabakti Tingkat Nasional
- Ketua Pimpinan Satuan Karya Pramuka Bahari Tingkat Nasional
- Ketua Pimpinan Satuan Karya Pramuka Dirgantara Tingkat Nasional
- Ketua Pimpinan Satuan Karya Pramuka Bhayangkara Tingkat Nasional
- Ketua Pimpinan Satuan Karya Pramuka Bakti Husada Tingkat Nasional
- Ketua Pimpinan Satuan Karya Pramuka Kencana Tingkat Nasional
- Ketua Pimpinan Satuan Karya Pramuka Wirakartika Tingkat Nasional
- Ketua Pimpinan Satuan Karya Pramuka Pariwisata Tingkat Nasional
- Ketua Pimpinan Satuan Karya Pramuka Kalpataru Tingkat Nasional
- Ketua Pimpinan Satuan Karya Pramuka Widya Budaya Bakti Tingkat Nasional
- Ketua Pimpinan Satuan Karya Pramuka Pengawasan Obat dan Makanan Tingkat Nasional
Andalan Nasional Bidang Bela Negara, Mental, dan Spiritual :
Sekretaris : Prof. Dr. Sukro Muhab, M.Si.
Anggota :
- Dr. Sidik Sisdiyanto
- Dr. Andy Sapta, M.Pd., M.Si.
- H. Irawan Laliasa, S.E., M.Si.
- AKBP (Purn) Zaenal Abidin, S.H., M.H.
- Dr. Ir. Lamidi, M.M.
- Parulian Siagian, S.H., M.Hum.
- Idris Khan, S.Sos., M.KP.
- Nyoman Suriadarma, S.Pa., M.Pa., M.PaB.
- Trimo, S.Pd., M.Pd.
Andalan Nasional Koordinator Wilayah :
Koordinator Wilayah I (Sumatera) : Drs. H. Riza Fahlevi, MM.
Koordinator Wilayah II (Jawa) : Dr. Hj. Atalia Praratya, S.I.P., M.Ikom.
Koordinator Wilayah III (Bali, Nusa Tenggara, dan Maluku) : Widya Pratiwi Murad
Koordinator Wilayah IV (Kalimantan) : Syarief Abdullah Al Kadrie, S.H., M.H.
Koordinator Wilayah V (Sulawesi) : Dr. Hj. Vera Rompas Mastura, S.Sos., M.Si.
Koordinator Wilayah VI (Papua) : Muhammad Lakotani, S.H., M.Si.
Lembaga Pemeriksa Keuangan :
- Ketua merangkap anggota : Drs. H. Nurdin Lubis, S.H., MM.
- Wakil Ketua merangkap anggota : Dr Ratiyono Toeslim, M.Si.
- Sekretaris merangkap anggota : Djoko S. Roespinoedji, S.E., Pg.Dip.
- Anggota : Abdul Rahim Labantu, SE.
- Anggota : Carolus K. Bolly, S.E., M.M.
“Dengan rahmat Tuhan Yang Maha Esa, pada hari ini, Jumat, 5 April 2024, saya kukuhkan saudara-saudara sebagai Ketua dan Anggota Pengurus Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Masa Bakti dan pengurus Lembaga 2023-2028. Semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan bimbingan dan lindungan-Nya bagi kita semuanya. Amin,” demikian kata Presiden Joko Widodo.
Kemudian, dipimpin oleh Ketua Kwarnas Kak Budi Waseso, seluruh pengurus mengucapkan Ikrar. Kemudian Kak Budi Waseso bersama Presiden Joko Widodo melakukan penandatanganan berita acara pengukuhan Pengurus Kwarnas masa bakti 2023-2028. [Red]
Sumber berita dan informasi : https://pramukadiy.or.id/inilah-susunan-pengurus-kwarnas-masa-bakti-2023-2028-berdasar-kepres-ri-nomor-23-m-tahun-2024/