Bumi Perkemahan Pramuka Tanjek Wagir

Bumi Perkemahan Pramuka atau Buperka Tanjek Wagir merupakan aset produktif yang dimiliki oleh Gerakan Pramuka Kwartir Cabang Sidoarjo. Keberadaan Buperka ini tidak lepas dari tangan-tangan dingin dan kepedulian luar biasa kakak-kakak Pramuka yang juga menjabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sidoarjo.

Buah pikir dan kerja keras Kak H. MG. Hadi Sutjipto, SH., MM yang waktu itu menjabat sebagai Wakil Bupati Sidoarjo sekaligus Ketua Kwartir Cabang masa bakti 2010 s.d 2015 dan Kak DR. H Mustain Baladan, M.Pd.I yang saat itu menjabat sebagai Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sidoarjo.

Kemudian dilanjutkan oleh Ketua Kwartir Cabang Sidoarjo masa bakti 2016-2021 Kak H. Nur Ahmad Syaifuddin, SH yang juga Wakil Bupati Sidoarjo periode 2016 – 2020. Berikut profil Buperka Tanjekwagir Kwartir Cabang Sidoarjo

Untuk ijin/sewa Buperka dapat menghubungi :

Sanggar Bakti Pramuka Kwartir Cabang Sidoarjo,
Jl. Yos Sudarso No.35 Ketel Sidoklumpuk Kec. Sidoarjo Kab.Sidoarjo Jawa Timur 61218 Telp. 031 8921404

Kontak Person tim pengelola Bumi Perkemahan :

1. Kak Mariono Subagyo, SH., MH: 0812-3489-9957
2. Kak Kak Moh.Shobirin, S.Pd,M.Pd: 0813-3028-1204
3. Kak Ainul Yakin, S.Pd: 0858-5155-5575