Kolaborasi 100 Penegak, Bersama Tingkatkan Kualitas
Pusinfo – Pergerakan produktif pramuka penegak dan pandega di wilayah Kwartir Cabang Sidoarjo mulai menampakkan kolaborasinya, hal ini nampak dalam kegiatan yang bertajuk Dianpinsa Pramuka SMAN 1 Sidoarjo. Meski diambilkan 3 dari 15 materi yang seharusnya diberikan dalam Dianpinsa, namun…